Lebak, CNC MEDIA.- Calon Kepala Desa Cikate, Kecamatan Cigemblong, Kabupaten Lebak, Jumbri optimis memimpin Desa Cikate periode 2021-2027. Jumri ditetapkan nomor urut 2 (dua) dan mendapatkan bendera warna Merah di Desa Cikate, Kecamatan Cigemblong, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten.
Jumri Calon Kepala Desa Cikate memiliki supervisi yang luar biasa progresnya diantaranya Terwujudnya masyarakat desa Cikate yang baik adil sejahtera mandiri serta berbudaya ditunjang dengan tata mengolahan desa yang ramah transfaran dan akuntabilitas melalui betuk kerjasama yang baik dari unsur semua pihak.
Jumri saat di wawancarai CNC MEDIA mengatakan dirinya ingin memberikan upaya terbaik bagi masyarakat agar masyarakat kedepannya bisa maju dan sejahtera.
“Semoga saya Unggul dalam Demokrasi dan jadi pilihan Masyarakat Desa Cikate Kecamatan Cigemblong,” ujar Jumri pada wartawan, Rabu (6/10/2021).
Niatan menjadi Kades Cikate karena banyak dorongan dari masyarakat sehingga dirinya semakin optimis untuk membangun desanya. Untuk memajukan SDA dan SDMnya Oleh karena itu, dirinya siap bersaing di Pilkades serentak di bulan Oktober mendatang di desa Cikate.
“Semangat dalam memajukan perubahan desa Cikate menuju lebih baik lagi. Kita harus peka menilai persaingan global, lantaran pembangunan Desa Cikate kedepannya harus ditingkatkan lebih pesat lagi,” tutur Jumri.
Dengan Misi : lebih meningkatkan pelayanan publik yang ramah, maksimal dan transparan, Meningkatkan sarana dan prasarana infastruktur desa meliputi sarana agama, olah raga, kesehatan, pendidikan, pertanian dan pembangunan, menggali potensi alam di bidang wisata dan pertanian, melakukan pemerataan pembangunan dengan sekala prioritas, mengedepankan musawarqh mufakat dalam menjalankan roda pemerintahan Desa Cikate. (Dani-CNC)
Redaksi CNC MEDIA